Digital Library
Perpustakaan Universitas Pekalongan

PENG ARUH PENGGUNAAN PASIR MALANG SEBAGAI FILTER DAL AM MEDIA AIR LIMBAH BATIK TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP IKAN KOI (Cyprinus carpio Linn)

No image available for this title
Batik Indonesia menjadi semakin terkenal setelah memperoleh pengakuan dari United Nations Edutional, Scientific and Cultural Organization (UNESCO). Pembuatan batik ini tentu menimbulkan limbah dan pencemaran, banyak industri batik yang mengalirkan buangan limbah cairnya ke aliran – aliran air disekitarnya, sehingga menyebabkan aliran air tercemar, menurunnya kualitas air dan merusak kehidupan air (ikan, mikroorganisme, dan lain-lain). Air ialah media penting dalam operasional kegiatan akuakultur, ini dikarenakan air berfungsi sebagi kelangsungan hidup ikan. Adanya penggunaan pasir malang sebagai filter dalam media air limbah batik pemelihraan ikan koi juga mengetahui pengaruh kelangsungan hidup ikan dalam media tesebut dengan perlakuan pasir malang yang berbeda, dan mengetahui pasir malang mampu menjadi substrat yang mampu menjernihkan air karena memiliki komposisi CaO, Al2O3, dan FeO. Pada media pengujian dengan cara substrat pasir malang letakan didasar akuarium (pengendapan), terlihat jelas perubahan warna yang terjadi pada air limbah batik awal berwarna merah pekat menjadi hijau bening (selama 5 hari pengendapan). Perlakuan dengan persentase kelangsungan hidup terbaik pada C yaitu 86,76 % (800 gr) dan D (1000 gr) persentase 93,33%, sedangkan pada perlakuan A (kontrol) ikan mengalami kematian dan perlakuan D persentase kehidupan ikan sangat rendah yaitu 13,33 % dengan pasir malang 600gr. Hasil uji tersebut menyatakan pasir malang mampu menjadi pemurni (demineralisasi) air.
Kata kunci : pasir malang, air limbah batik, ikan koi
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Judul Seri

-

No. Panggil

639 VIA p

Penerbit

Prodi Budidaya Perairan Fakultas Peikanan Universitas Pekalongan : Jl. Sriwijaya No. 3 Pekalongan.,

Deskripsi Fisik

59 + vii; A4

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

-

Klasifikasi

639

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

september 2016

Info Detil Spesifik

hardcopy dan softcopy (CD)

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.