Digital Library
Perpustakaan Universitas Pekalongan

Peranan Audit Forensik Badan Pemeriksa Keuangan terhadap Penyalahgunaan Dana di Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Badan Usaha Milk Daerah (BUMD)

No image available for this title
Peranan audit forensik saat ini sangat penting dalam mengungkap kecurangan-kecurangan di bidang keuangan. Kasus-kasus kecurangan di institusi-institusi pemerintah pusat dan daerah semakin marak dan cenderung melibatkan tokoh-tokoh penting di pemerintahan. Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) merupakan sasaran strategis untuk dijadikan lahan sumber dana bagi pihak-pihak tertentu di pemerintahan. Ironisnya, kasus penyalahgunaan dana di BUMN dan BUMD belum dapat ditindaklanjuti secara menyeluruh dan tuntas.Dalam makalah ini akan dibahas peranan audit forensik yang dilakukan secara rutin oleh Badan Pemeriksa Keuangan, dimana BPK mengeluarkan Ikhtisar Hasil Pemeriksaan setiap semesternya (IHPS) . Dari IHPS tersebut terlihat jumlah kasus kecurangan dan penyalahgunaan dana yang terjadi pada Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) serta lembaga pemerintahan lainnya yang mengelola dana negara. Berdasarkan Ikhtisar Hasil Pemeriksaan (IHSP) tersebut digambarkan bahwa jumlah kasus penyalahgunaan dana negara cenderung menurun dalam waktu 3 tahun terakhir, namun penurunan ini belum cukup signifikan jumlahnya dan total kerugian yang ditanggung negara masih cukup besar jumlahnya.Audit forensik rutin yan dilaksanakan oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) diharapkan dapat membantu investigasi Komisi Pemberantasan Korupsi dalam menindaklanjuti kasus-kasus kecurangan dalam keuangan dan penyalahgunaan dana.
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Judul Seri

PERAN AUDIT FORENSIK DALAM MEDETEKSI DAN MENGUNGKAP PENYALAHGUNAAN KEUANGAN NEGARA

No. Panggil

146-MEL-p

Penerbit

Universitas Pekalongan Press : Jl. Sriwijaya No. 3 Pekalongan.,

Deskripsi Fisik

140+vi;A4

Bahasa

Indonesia

ISBN/ISSN

978-602-95322-7-2

Klasifikasi

Jurnal Ilmiah

Informasi Detil
Tipe Isi

-

Tipe Media

-

Tipe Pembawa

-

Edisi

PROSIDING SEMINAR NASIONAL AUDIT FORENSIK 2013

Info Detil Spesifik

Hard Copy dan Soft Copy (CD)

Pernyataan Tanggungjawab
Tidak tersedia versi lain
Komentar

Pilih Bahasa

Advanced Search

License

This software and this template are released Under GNU GPL License Version 3.